Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2012

Review novel : RAIN OVER ME

Gambar
PERHATIAN!!! POSTINGAN INI MENGANDUNG SPOILER!!! sinopsis dibelakang cover: Ini cinta yang sulit. Kau dan aku ditakdirkan tak saling memiliki. Aku tak bisa mencintaimu seperti yang aku mau. Namun, ketika dia hadir dalam hidupmu—di antara kita—aku pun sadar kebahagiaanku pelan-pelan akan memudar. Betapa tidak, dia bisa memberimu cinta dan perhatian. Menggenggam tanganmu hingga akhirnya kau terlelap di sisinya. Dia melakukan semua yang ingin aku berikan kepadamu. Dan hari ini, aku memandangi senja pertama yang kunikmati tanpa dirimu. Aku belajar berbahagia untukmu. Dia yang paling tepat. Aku tahu itu—tapi..., bagaimana denganku? Bagaimana caraku bahagia tanpa dirimu?

REVIEW NOVEL : Kau,Aku dan Sepucuk Angpao Merah

Gambar
PERHATIAN!!! POSTINGAN INI MENGANDUNG SPOILER!!! Judul buku : Kau,Aku,dan Sepucuk Angpao Merah Penulis : Tere Liye Penerbit : Gramedia ISBN : 978-979-22-7913-9 Jumlah halaman : 507 Harga : Rp.72.000,- Tahun terbit : Januari 2012

KHAIRUNISA GABUNG DI KOMPASIANA:D

Gambar
karena sering searching cerpen buat dibaca-baca,aku selalu langsung masuk ke fiksi.kompasiana.com selain baca cerpen disitus yang sesodara sama kompas.com itu juga terdapat prosa , puisi , dongeng dan drama sistemnya macem blog sih sebenarnya tapi sedikit berbeda karena dimasukin langsung ke tab(macam tags kalo gak salah)jadi kekumpul jadi satu disitu semua sesuai kategori. alasan saya bikin akun dikompasiana gak pengen nulis atau bikin karya sastra sih lebih ke biar bisa koment - koment aja setiap habis baca cerpen (biar yang nulis seneng dan semangat nulis cerpen:D). dikompasiana ini kalau mau mengomentari tulisan dari kompasianers lainnya harus terdaftar di kompasiana .dan sebenarnya kalau kebanyakan akun mikroblogging males juga ngurusnya pasti juga bakal berdebu gak pernah kebuka.untuk sedikit info yang belum tau mengenai kompasiana ini saya akan sedikt cerita (sebenernya saya juga baru tahu) jadi kompasiana adalah sebuah Media Warga (Citizen Media). Di sini, setiap orang